Download Soal Harian Kelas 4 Rangka Tubuh Manusia Beserta Kunci Jawaban
Sebelum mengerjakan lihat materi Rangka Tubuh Manusia Kelas 4
A.
Pilih satu
jawaban yang paling tepat
1.
Kumpulan tulang yang tersusun secara teratur
disebut ….
a.
rangka c. otot
b.
jaringan d. persendian
2.
Tulang baji merupakan bagian dari
rangka ….
a.
badan c. anggota gerak atas
b.
kepala d. anggota gerak bawah
3.
Tulang yang menyusun rangka tangan
adalah ….
a.
tulang kering c.
tulang pengumpil
b.
tulang selangka d. tulang belikat
4.
Tulang rusuk menurut bentuknya termasuk
jenis tulang ….
a.
pipa c. pendek
b.
tidak beraturan d. pipih
5.
Persendian yang terdapat pada siku tangan
termasuk sendi ….
a.
engsel c. pelana
b.
peluru d. putar
6.
Sikap duduk membungkuk dapat mengakibatkan kelainan ….
a.
lordosis c. skoliosis
b.
kifosis d. osteoporosis
7.
Penyakit yang dapat menyebabkan kelumpuhan adalah ….
a.
rakhitis c. polio
b.
lordosis d. osteoporosis
8.
Penyakit rakhitis terjadi karena tubuh
kekurangan …
a.
vitamin B c. vitamin C
b.
vitamin A d. vitamin D
9.
Penyakit polio disebabkan oleh ….
a.
virus c. kekurangan fosfor
b.
bakteri d. kekurangan kalsium
10.
Tulang bersifat sangat keras karena
mengandung …
a.
kalium, fosfat dan magnesium
b.
kalsium, fosfat dan kolagen
c.
kalium, kalsium dan magnesium
d.
kolagen, fosfat dan magnesium
11.
Rangka bahu disusun oleh ….
a.
tulang tapis dan tulang belikat
b.
rulang hasta dan tulang rusuk
c.
tulang belikat dan tulang selangka
d.
tulang pelipis dan tulang baji
12.
Ruas tulang punggung pada manusia berjumlah
….ruas
a.
10 c. 14
b.
12 d. 16
13.
Tulang hasta merupakan bagian dari
rangka ….
a.
kepala c. anggota gerak atas
b.
badan d. anggota gerak bawah
14.
Bagian rangka yang melindungi jantung
adalah ….
a.
tulang punggung c. tulang belikat
b.
tulang selangka d. tulang rusuk
15.
Rangka dapat digerakkan karena adanya ….
a.
paru-paru c. kulit
b.
jantung d. otot
B.
Isilah
titik-titik dengan jawaban yang benar
16.
Rangka kepala dibagi menjadi dua, yaitu …
dan …
17.
Taju pedang merupakan bagian dari
tulang ….
18.
Tulang rusuk sejati berjumlah …
pasang
19.
Tubuh kita ketika duduk ditopang oleh tulang
….
20.
Ruas tulang leher yang pertama disebut ….
21.
Tulang pengumpil merupakan bagian dari
rangka
....
22.
Tulang manusia dewasa yang ukurannya paling panjang adalah
tulang ….
23.
Tulang rusuk sejati bagian depan melekat
pada
….
24.
Tulang atlas dan tulang tengkorak
dihubungkan oleh ….
25.
Tulang punggung merupakan tempat melekatnya tulang ….
26.
Sendi peluru memungkinkan terjadinya gerakan ke ….
27.
Kelainan tulang belakang membengkok ke belakang disebut ….
28.
Nama virus yang menyebabkan penyakit polio
adalah ….
29.
Gizi makanan yang dapat mencegah osteoporosis adalah mineral ….
30.
Sikap duduk yang salah dapat menyebabkan gangguan pada ….
31.
Tulang mudah keropos merupakan gejala penyakit ….
32.
Penyakit reumatik ditandai dengan gejala
nyeri pada ….
33. Tulang dada menurut bentuknya termasuk jenis tulang ….
33. Tulang dada menurut bentuknya termasuk jenis tulang ….
34.
Jumlah keseluruhan ruas tulang belakang ada… ruas
35.
Hubungan antara tulang-tulang manusia
disebut….
C.
Jawab
dengan singkat, jelas dan benar
36.
Apa yang menyebabkan tulang bersifat keras ?
37.
Sebutkan 5 jenis sendi dalam tubuh manusia !
38.
Sebutkan 4 fungsi rangka bagi tubuh kita !
39.
Sebutkan 3 jenis gangguan pada tulang
belakang !
40.
Sebutkan 5 usaha / cara memelihara kesehatan
tulang
!
Lihat Kunci Jawaban
0 Response to "Download Soal Harian Kelas 4 Rangka Tubuh Manusia Beserta Kunci Jawaban"
Post a Comment